HALLO MALANG - Aremania dan Panpel Arema FC menggelar rapat koordinasi berkaitan dengan persiapan menjelang pertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang pada (1/10/2022).
Dalam rapat koordinasi yang digelar di Kandang Singa pada (23/9/2022) malam tersebut, Aremania menyatakan 8 sikap yang dilakukan demi menjaga iklim Malang tetap kondusif.
"Kami sudah melakukan rapat koordinasi dengan Aremania, setidaknya ada 8 poin dari hasil rakor tersebut. Hal itu semata-mata dilakukan untuk kepentingan bersama dan menjaga Malang Raya tetap kondusif,” ungkap Ketua Panpel Arema FC, Abdul Haris.
Diantara 8 poin pernyataan sikap Aremania tersebut, diantaranya adalah dengan tegas menolak kehadiran supporter Persebaya di Stadion Kanjuruhan.
Hal ini dilakukan setelah mempertimbangkan banyak hal. Di sisi lain, Aremania juga menyoroti provokasi yang terjadi di sosial media.
“Langkah antisipasi sejak jauh-jauh hari dilakukan oleh Aremania, melalui pertimbangan yang matang maka diputuskan Panpel mematuhi arahan polisi dengan tidak memberikan kuota pada pendukung Persebaya di Kanjuruhan. Selain itu, Aremania juga menyoroti provokasi di sosial media, ini yang harus kita redam bersama,” ungkap Abdul Haris.
Berikut 8 Poin Rapat Koordinasi Aremania :
1. Panpel Arema FC setelah melakukan koordinasi dengan Aremania sepakat untuk tidak memberikan kuota untuk supporter tim tamu, Persebaya hal ini sesuai dengan perjanjian yang disepakati di Polda Jatim pada 2006 lalu yang menyebutkan bahwa kedua supporter tidak saling mengunjungi.
2. Tidak ada sweeping Plat L maupun sejenisnya ketika pertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya.
Artikel Terkait
Polres Malang Jalin Sinergitas Bersama Mahasiswa UMM
ASN di Malang Dituntut Berdaya Saing dan Terus Tingkatkan Kualitas
Komplotan Maling Hewan Ternak Milik Warga di Batu Ditangkap
Polisi Patroli di Jalan Tol Cegah Kecelakaan Akibat Asap Tebal
Sport Tourism Segera Diwujudkan di Kota Malang
Desa Sanankerto Turen Malang Jadi Destinasi Jelajah Desa Wisata Ramah Berkendara Adira Finance
Juru Parkir Kota Batu Dapat Sosialisasi Digitalisasi E-Parkir
Integrasi 34 Program Pemberdayaan Lintas Kementerian Diserahkan untuk Reforma Agraria
Gelar Rapat Koordinasi, BKN Tingkatkan Pengawasan dan Pengendalian
Meriahnya Tour Gowes Wisata Nasional 2022 di Kota Batu